bdadinfo.com

BMKG: Jawa Barat Waspada Potensi Hujan dan Angin Kencang 24 Oktober 2022 - News

Ilustrasi hujan (Foto: Pexels)

HARIANHALUAN- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) kembali mengumumkan peringatan dini terjadinya potensi hujan disertai angin kencang dan petir pada Senin, 24 Oktober 2022 umumnya di provinsi Jawa Barat.

Dari data yang dirilis BMKG, diperkirakan cuaca secara umum di Jawa Barat siang hari menjelang malam akan terjadi hujan lebat. 

"Waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada waktu antara siang/sore hingga menjelang malam hari di sebagian wilayah kabupaten/kota," tulis BMKG.

Baca Juga: Travis Scott Bantah Tipu Kylie Jenner 'Setiap Malam' usai isu Selingkuh

Diantaranya, Kabupaten dan Kota Bogor, Kota Depok, Kabupaten dan Kota Bekasi, Kabupaten Karawang, Kabupaten Purwakarta.

Lalu, Kabupaten Subang, Kabupaten dan Kota Bandung, Kabupaten Bandung Barat, Kota Cimahi, Kabupaten dan Kota Sukabumi, Kabupaten Cianjur, Kabupaten Indramayu, Kabupaten Sumedang.

Baca Juga: BPOM Sudah Uji 33 Produk! Baru 3 Merek Sirup Obat Terbukti Kandung EG/DEG, Sisa 69 Masih Diuji 

Seterusnya Kabupaten Majalengka, Kabupaten Kuningan, Kabupaten dan Kota Cirebon, Kabupaten Garut, Kabupaten dan Kota Tasikmalaya, Kabupaten Ciamis, Kota Banjar, dan Kabupaten Pangandaran. (*)

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat