bdadinfo.com

Bikin Iri Negara Tetangga! Deretan Jalan Tol Terpanjang dan Termahal di Indonesia, JTTS Enggak Cuma Satu  - News

Bikin Iri Negara Tetangga! Deretan Jalan Tol Terpanjang dan Termahal di Indonesia, JTTS Enggak Cuma Satu  (Pixabay.com/Aleksejs Bergmanis )

– Di akhir masa jabatan pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi), Indonesia terus disibukkan dengan penyelesaian pembangunan banyak jalan tol. Terutama sejumlah jalan tol yang ada di Pulau Jawa dan Sumatera.

Pembangunan infrastruktur besar-besaran ini tentu langsung menjadi sorotan negara tetangga.

Nah di mana saja ya lokasi dari jalan tol yang diklaim sebagai tol terpanjang dan termahal di Indonesia? Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) enggak cuma masuk satu saja loh.

Baca Juga: Tiru Rahasia Sukses Rumah Makan Padang 'Payakumbuah' Milik Arief Muhammad: Pakai Sistem Kaya Obat Nyamuk Bakar

Pembangunan jalan tol juga diyakini bisa jadi simbol negara maju dan tak hanya sebatas untuk menumbuhkan ekonomi.

Berikut 5 deretan jalan tol yang dibangun dengan nilai investasi yang fantastis, ternyata ini alasan mengapa pemerintah harus merogoh kocek dalam.

Tol Cipali

Jalan tol ini memiliki panjang yang mencapai 116,75 km dan jadi tol terpanjang yang ada di pulau Jawa.

Baca Juga: Fix Januari 2024 Tuntas? Progres Pengerjaan Jalan Tol Bangkinang – Koto Kampar Capai 94 Persen, Sisa Berapa KM Lagi?

Tol Cikopo – Palimanan juga melintasi 5 kota besar di pulau tersebut yaitu Purwakarta, Subang, Majalengka, Indramayu, dan, Cirebon.

Dari rekam jejak sejarah, tol Cipali sudah memulai pembangunan di tahun 1996 di masa Presiden Soeharto.

Terjadinya krisis pada tahun 1998, menyebabkan pembangunan tol ini terpaksa berhenti.

Baca Juga: Konstruksi Sudah 94 Persen, Tol Bangkinang – Koto Kampar Sisakan 4 KM Lagi: Bisa Dilewati Saat Nataru

Pembangunan kemudian dilanjutkan kembali pada masa Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada 28 November 2011 dan baru bisa selesai di masa Presiden Jokowi pada tanggal 12 Juli 2015.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat