bdadinfo.com

Hendak Lakukan Perjalanan Jauh? Ini Dia Rekomendasi Rest Area Terbaik untuk Dikunjungi pada Tol Trans Jawa - News

Rest area terbaik untuk dikunjungi pada tol trans jawa (constructionplusasia.com)

Ketika melakukan perjalanan jarak jauh dengan jalan tol, para pengemudi membutuhkan adanya tempat istirahat yang nyaman.

Untuk itu, keberadaan tempat istirahat atau rest area pada setiap ruas jalan, bertujuan untuk menghindarkan para pengemudi dari kelelahan di tengah jalan.

Sehingga adanya rest area, dapat terhindar dari hal yang tidak diinginkan, serta bisa selamat sampai tujuan.

Baca Juga: Kawal Pemilu dan Pilkada 2024, Ditjen Bina Adwil Optimalkan Aplikasi SIM Linmas

Tempat istirahat yang nyaman dapat berguna bagi para pengemudi untuk mendapatkan kualitas istirahat yang baik.

Selain itu, tempat istirahat juga perlu menyediakan fasilitas lengkap yang dibutuhkan oleh para pengemudi.

Mulai dari bengkel, toilet, restoran, hingga sarana pendukung lainnya seperti minimarket dan tempat untuk beribadah.

Baca Juga: Kemendagri Pantau Kinerja Pokja Bidang Persampahan

Apabila anda hendak melakukan perjalanan jauh menggunakan tol Trans Jawa, berikut rekomendasi deretan rest area terbaik yang dapat anda kunjungi.

Rekomendasi rest area tol Trans Jawa terbaik di bawah ini dirangkum oleh dari berbagai sumber.

Selain itu, beberapa di antaranya juga memiliki pemandangan yang indah, sehingga dapat pula dijadikan sebagai tempat wisata.

Baca Juga: NTT Punya Bandara Baru yang Bisa Tampung 4 Juta Penumpang: Bangunan Bernuansa Budaya Lokal

1. KM 19 (Jakarta-Cikampek)

Apabila anda tidak melewati tol layang Sheikh Mohammed Bin Zayed (MBZ), maka anda dapat mengunjungi rest area KM 19.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat