bdadinfo.com

Inilah Jembatan Layang di Sumatera Barat yang Terkenal Memiliki Sensasi Seperti Menaiki Roller Coaster: Panjangnya 1.537 Meter - News

Inilah Jembatan Layang di Sumatera Barat yang Terkenal Memiliki Sensasi Seperti Menaiki Roller Coaster: Panjangnya 1.537 Meter/Direktorat jenderal kekayaan

- Terkenal dengan pemandangan yang indah, Sumatera Barat memiliki jembatan layang terpanjang dan memiliki 9 kelok.

Siapapun pengendara yang melewatinya seperti akan menaiki roller coaster, bukan hanya itu saja kalian akan terpesona dengan pemandangan alam yang indah.

Saat melintasi jembatan ini, di setiap tikungan akan memberikan pengalaman yang berbeda dan menegangkan, sehingga membuat adrenalin meningkat.

Baca Juga: Meski Telat di JTTS, Proyek Jalan di Sumbar Boleh Diadu! Pemerintah Sampai Rela Bayar Rp147 Miliar

Jembatan ini selain memiliki daya tarik wisata juga memiliki peran penting dalam meningkatkan konektivitas dan mempermudah akses transportasi di daerah tersebut.

Panjang dari jembatan ini mencapai 1.537 meter, dan menjadi tulang punggung infrastruktur yang vital bagi masyarakat setempat.

Jembatan terpanjang di Sumatera Barat dengan 9 kelok ini akan memberikan pengalaman yang unik dan mengasyikkan.

Baca Juga: Pembangunan IKN Telah Mencapai 56%, Masih Berlanjut Meski Cuaca Buruk!

Jadi untuk para penggemar petualangan dan keindahan alam, jembatan ini merupakan destinasi yang wajib dikunjungi.

Pembangunan jembatan ini pun telah menelan anggaran yang cukup fantastis yaitu sekitar Rp518 miliar.

Dilansir  dari djkn.kemenkeu.go.id, jembatan ini terletak di Nagari Sarilamak, Kecamatan Harau, Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat.

Baca Juga: Progres Pembangunan Sudah Menyentuh Angka 88 Persen, Tol Bangkinang-Pangkalan Optimis Rampung Desember 2023

Jembatan layang ini dijuluki sebagai Kelok sembilan yang kini menjadi ikon viral di kota Padang.

kelok sembilan jembatan layang di Sumatera Barat ini pun hanya berjarak sekitar 30 meter, sehingga seperti terlihat Roller coaster sungguhan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat