bdadinfo.com

Kenali 4 Tokoh Guru Inspiratif dari Tanah Palestina, Mengukir Jejak Harapan dari Hari Guru di Tengah Konflik - News

Kenali 4 Tokoh Guru Inspiratif dari Tanah Palestina, Mengukir Jejak Harapan dari Hari Guru di Tengah Konflik (Berbagai media)

- Indonesia tengah merayakan Hari Guru Nasional yang bertepatan pada hari ini Sabtu, 25 November 2023.

Momen Hari Guru Nasional pastinya membawa kisah inspiratif di dalamnya karena telah menjadi pahlawan tanpa tanda jasa untuk kehidupan anak bangsa.

Di lain sisi, tepatnya di tengah konflik dan keterbatasan yang melanda, guru-guru di Palestina mengemban peran.

Baca Juga: Bak Sinetron yang Diperankan, Irish Bella Gugat Cerai Sang Suami, Apa Alasannya?

Bahkan, terdapat tantangan luar biasa dalam membentuk masa depan generasi muda. 

Palestina, dengan sejarah dan tantangannya yang kompleks, telah melahirkan banyak tokoh inspiratif, termasuk para pendidik yang dengan penuh dedikasi membimbing generasi muda.

Inilah beberapa tokoh guru inspiratif dari Palestina yang telah memberikan kontribusi besar dalam dunia pendidikan, khususnya di Palestina:

Baca Juga: Baru Jadi Fresh Graduate? PT Pamapersada Nusantara Membuka Lowongan Kerja untuk Development Program

1. Hanan Al-Hroub

Hanan Al-Hroub adalah guru kelahiran 6 Maret 1972 di Bethlehem yang dianugerahi Penghargaan Guru Terbaik Global Varkey Foundation pada tahun 2016.

Hanan memfokuskan pendekatannya pada perdamaian dan penyembuhan trauma anak-anak yang terpengaruh oleh konflik.

Dikutip dari globalteacherprize.org, Hanan mendirikan program "Beautiful Resistance" yang bertujuan untuk membangun keberanian, rasa aman, dan harapan di tengah-tengah konflik.

Baca Juga: Segera Apply! Dibuka Lowongan Kerja TRANS TV di 4 Posisi Strategis, Simak Syarat dan Ketentuannya

Ia mendorong metode pengajaran yang kreatif dan inklusif untuk membantu anak-anak mengatasi dampak psikologis konflik.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat