bdadinfo.com

Masa Kekuasaan Gubernur Mahyeldi-Audy Joinaldy, Sang Penguasa Bertangan Dingin Jalan Tol di Sumbar Bergerak Cepat Tanpa Berhenti Menuju Abad Kejayaan - News

Pembangunan Jalan Tol Padang Sicincin yang merupakan bagian dari Jalan tol Padang Pekanbaru ini bertujuan untuk Mengurangi Waktu Tempuh antara dua Kota yang biasanya 1,5 jam akan menjadi kurang lebih 30 menit saja.

- Semenjak dilantik Menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Barat oleh Presiden Joko Widodo Pada Tanggal 25 Februari 2021.

Pemprov Sumatera Barat langsung tancap gas dalam proses pembangunan di Sumatera Barat salah satunya adalah Pembangunan Jalan Tol Padang Pekanbaru Seksi 1 Padang Sicincin.

Dengan dibentuknya TIM Percepatan di komandani oleh Wakil Gubernur Sumatera Barat Audy Joinaldy dibantu oleh Sekertaris dan sekaligus ketua Tim Lapangan Percepatan Pembebasan lahan Tol Padang-Kapalo Hilalang Drs. H. Syafrizal Ucok, MM Datuak Nan Batuah pada bulan Agustus 2021.

Baca Juga: Misteri Dibalik Keangkeran Bandara Kuala Namu, Penampakan Kuntilanak yang Terbang Kesana Kemari di Siang Bolong. (Bagian 3)

Tim Pembebasan Lahan Tol Padang Sicincin ini diisi oleh beberapa Unsur diantaranya, Kepolisian, Kejaksaan, BPN dan beberapa usur dan organisasi terkait seperti Lembaga Kerapatan Adat Alam Minangkabau (LKAAM) dan Kerapatan Adat Nagari (KAN).

Adapun kerja dari TIM Percepatan Lahan Tol Padang Sicincin ini lebih Teknis yang diantaranya adalah sebagai berikut :

Memetakan masalah yang diantaranya adalah dengan memisahkan antara tanah yang bersengketa, Tanah yang kekurangan dokumen, Pemilik tanah tidak akur antara satu kaum, tanah milik Pemda, tanah aset nagari, Tanah wakaf dan sebagainya.

Menfasilitasi, mempertemukan para pihak dan mendorong percepatan penyelesaian masalah serta pemberkasan.

Membantu masyarakat menyiapkan dokumen lahan, membuat contoh surat-surat pernyataan, termasuk sampai memandu masyarakat pemilik lahan membuat Ranji Tiga Tingkat yang untuk membuat Surat Alas Hak dari tanah milik kaum atau milik adat.

Baca Juga: JTTS Menuju Era Tinggal Landas! Sudah Terkoneksi Dua Provinsi Lampung, Aceh Bahkan Sampai Mengular ke Sumatera Barat Memiliki Total Panjang 2.749 KM

Sehingga ini jadi patokan dan syarat penting untuk pencairan uang ganti kerugian (UGK)

Membantu menyelesaikan Tanah yang lebih teknis lagi diantaranya mempertemukan pihak terkait pada bidang tanah yang bermasalah yaitu dengan mempertemukan antara pemilik tanah dengan Kerapatan Adat Nagari (KAN)

Pada saat mulai dibentuk TIM Percepatan Pembebasan Tanah Jalan Tol, Tanah yang bebas hanya 30 persen atau 490 bidang[30]. Tetapi setelah Tim ini terbentuk luas tanah yang sudah bebas meningkat menjadi 81,16% Pada bulan Oktober 2022.

Masa Kekuasaan Gubernur Mahyeldi-Audy Joinaldy, Sang Penguasa Bertangan Dingin Jalan Tol di Sumbar Bergerak Cepat Tanpa Berhenti Menuju Abad Kejayaan
Masa Kekuasaan Gubernur Mahyeldi-Audy Joinaldy, Sang Penguasa Bertangan Dingin Jalan Tol di Sumbar Bergerak Cepat Tanpa Berhenti Menuju Abad Kejayaan

Pada Tanggal 12 Oktober 2022 Gubernur Sumatera Barat bersama kepala Bappeda dan Kepala Dinas Bina Marga, Cipta Karya dan Tara Ruang (BMCKTR) Sumbar Era Sukma, langsung menyiapkan surat bernomor 050/588/infraswil/bappeda-2025 dengan perihal lanjutan pelaksanaan

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat