bdadinfo.com

Ini Prakiraan Cuaca Beberapa Kota di Sumatera Kamis 24 Agustus 2023: Bisa Tiba-Tiba Hujan Saat Cerah? - News

Ilustrasi cuaca cerah tapi hujan. (PIXABAY)

– Simak informasi prakiraan cuaca untuk wilayah di Kota Sumatera pada Kamis 24 Agustus 2023.

Dilansir situs prakiraan cuaca dari BMKG, ada beberapa Kota di Sumatera berpotensi cerah dan cerah berawan pada pagi hari.

Ada juga beberapa wilayah di Sumatera yang diprediksi hujan deras pada pagi hingga malam yaitu Sumatera Utara dan Kepulauan Riau.

Sedangkan beberapa wilayah di Sumatera yang lain diprediksi berawan dan cerah berawan seperti Banda Aceh, Sumatera Barat dan Riau.

Baca Juga: Sadis! Diduga Sakit Hati, Mertua di Solok Ini Habisi Menantu dengan Parang

Kota Banda Aceh diprediksi cerah pada pagi, dan siang hingga dini hari berpotensi cerah berawan.

Kota Medan diprediksi cerah berawan pada pagi, sedangkan siang berpotensi hujan ringan, lalu malam diprediksi hujan lebat, dan dini hari berpotensi berawan.

Kota Padang diprediksi cerah berawan pada pagi hingga siang hari, dan malam hingga dini hari berpotensi berawan.

Baca Juga: Pernyataan Viral Wanita: Calon Suami Harus Punya 1 Miliar Rupiah, Realitas Atau Tuntutan?

Kota Pekanbaru akan diprediksi cerah berawan mulai dari pagi hingga dini hari, kecuali untuk malam berpotensi berawan.

Kota Batam diprediksi hujan sedang pada pagi, sedangkan siang dan malam hari berpotensi berawan, dan dini hari diprediksi cerah berawan.

Itulah informasi prakiraan cuaca beberapa kota di Sumatera seperti Banda Aceh, Medan, Padang, Pekanbaru, Batam pada Kamis 24 Agustus 2023.

Baca Juga: Weleh! Jutaan Situs Judi Online Masuk ke Website Pemerintah

Hari ini mungkin suasana pagi hari akan cerah, tetapi bakal terjadi hujan deras yang akan terjadi di saat bersamaan. Masyarakat diharapkan tetap menjaga diri dan kesehatan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat