bdadinfo.com

Inilah 3 Jalan Terpanjang di Kabupaten Blora: Nomor 1 Punya Panjang Hampir 138 Km! - News

Inilah 3 Jalan Terpanjang di Kabupaten Blora: Nomor 1 Punya Panjang Hampir 138 Km!/ Pexels


- Dengan adanya infrastruktur jalan sangat membantu masyarakat dalam melakukan mobilitas.

Dengan adanya jalan di suatu daerah maka dapat meningkatkan aksebilitas daerah tersebut.

Seperti jalan panjang atau tidaknya di suatu daerah, maka dapat dilihat apakah mamp memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat.

Baca Juga: Berbagai Reaksi Netizen Soal Diangkatnya Gibran Jadi Cawapres Prabowo pada Pilpres 2024, Kecewa?

Seperti pada salah satu daerah Kabupaten Blora, Jawa Tengah yang memiliki beberapa jalan cukup panjang.

Berdasarkan data yang dirangkum dalam pusat statistik "Kabupaten Blora dalam Angka 2023", ternyata jalan yang ada di Blora mencapai 1.210,84 kilometer.

Memiliki jumlah jalannya sebanyak 345 ruas dan dibagi sesuai distrik kecamatan yang ada di Blora.

Baca Juga: Minat Buka Warung Sembako? Inilah 5 Barang yang Wajib Ada di Toko Kamu, Dijamin Cuan!

Yaitu sebanyak 16 kecamatan, termasuk ibu kota Kabupaten Blora.

Berikut ini 3 kecamatan yang memiliki jalan terpanjang dari 16 kecamatan di Blora,yaitu:

3. Kecamatan Randublatung

Jalan terpanjang di Kabupaten Blota ketiga adalah Kecamatan Randublatung.

Baca Juga: Dukung Pengelolaan Aset Negara: Menteri Basuki Hadiri Malam Penganugerahan The Asset Manager Tahun 2023

Jalan ini memiliki sekitar 20 jalan, dengan total panjangnya adalah 117,90 kilometer.

2. Blora Kota

Kemudian jalan terpanjang kedua di ibu kota Kabupaten Blora, yaitu Blora Kota.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat