bdadinfo.com

Kabupaten Kediri Luar Biasa! Pembangunan Konstruksi Jembatan Terpanjang Jadi Penghubung Akses 2 Kabupaten di Provinsi Jawa Timur Disini... - News

Jembatan Gantung Ngadi, Kediri (Freepik)

- Pengerjaan mega proyek strategis nasional di Kabupaten Kediri masih terus berlangsung sampai saat ini termasuk Jembatan terpanjang. 

Jembatan terpanjang yang diberi nama “Jembatan Gantung Ngadi” di Desa Ngetrep, Kecamatan Mojo, Kabupaten Kediri. 

Pasalnya Jembatan ini ialah apresiasi dari kemeterian PUPR untuk Bupati Kediri atas kinerja bidang kebinamargaan dalam penyelenggaraan jalan.

Baca Juga: Hangus! Kabupaten Blora Sebentar Lagi Bakal Miliki Pasar Terlengkap dan Termegah Kembali di Bangun, Kapan Rampung?

"Jadi harapannya dengan jembatan ini dibangun bisa meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat Kabupaten Kediri,”

“maupun warga Tulungagung, Karena ini merupakan akses utama menuju dari Kabupaten kediri menuju kabupaten Tulungagung," harap Hanindhito. 

Sebelumnya Jembatan Ngadi telah rusak sejak 2017 silam membentang sekitar 47m yang menjadi akses utama menuju Kabupaten Tulungagung di barat sungai. 

Baca Juga: Jawa Barat! Konstruksi Pembangunan Jembatan Pertama dan Bakal Jadi Terpanjang, Hubungkan Desa dan Pantai Tapi Disini...

Sehingga putusnya jembatan tersebut yang berdampak pada mobilitas warga Kabupaten Kediri, Tulungagung maupun masyarakat Jawa Timur

Dalam rencana pembangunan jangka menengah daerah (RPJMD) Kabupaten Kediri tahun 2021 sampai 2026. 

DPUPR mentargetkan supaya dapat menjaga jalan dalam kondisi baik secara 89-90 persen.

Baca Juga: Pengerjaan Kantor Presiden Dipercepat Menuju Target Waktu Juli, Menjadi Ikonic bagi Pariwisata dan Pertumbuhan Ekonomi Baru

“Pada prinsipnya kita (Pemerintah Kabupaten Kediri) fokus pada jembatan yang memiliki nilai konektivitas dan akan menambah value,” tandas Mas Dhito. 

"Semoga bisa berguna bagi masyarakat dan sudah tidak ada lagi kemacetan apalagi saat menjelang lebaran, " ucapnya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat