bdadinfo.com

Nggak Sabar! Pembangunan IKN Telah Mencapai 60 Persen, Total Biayanya Berapa? - News

Biaya pembangunan IKN (Pexels)

- Pembangunan Kantor Presiden di Ibu Kota Nusantara (IKN) masih terus berlangsung.

Menurut BorneoTube, total anggaran yang dituang untuk proyek pembangunan IKN sebesar 1,34 triliun, dana ini menggunakan dana APBN.

Saat ini, progres pembangunan kantor presiden telah mencapai lebih dari 50 persen.

Baca Juga: Kanker Paru Jadi Penyebab Artis Kiki Fatmala Meninggal Dunia, Kenali Ciri-cirinya Sebelum Terlambat!

Informasi terakhir mengatakan bahwa pembangunan telah mencapai 52 persen.

Kemungkinan, saat ini progres bertambah akan lagi.

Kementerian PUPR menetapkan target bertambah sekitar 2-3 persen setiap minggunya.

Baca Juga: Heboh! Terungkap Beberapa Kejanggalan Meninggalnya Aktris Nanie Darham Usai Lakukan Operasi Sedot Lemak, Apa Saja?

Meskipun demikian, rata-rata pembangunan IKN terus dikebut, tidak hanya untuk kantor presiden tapi untuk semua proyek di IKN, apalagi untuk pembangunan tahap pertama.

Untuk dana yang sudah membiayai mega proyek ini juga sudah cukup besar mencapai puluhan triliun.

Di akhir tahun 2023, sudah terdapat sekitar 40 paket proyek yang sudah digarap dengan total anggaran kurang lebih 24,6 triliun rupiah.

Baca Juga: Sweet Home 2: Drama Korea Baru Dirilis Sekaligus Penampilan Terakhir Song Kang sebelum Wamil

Progres untuk keseluruhan proyek sudah mendekati sekitar 60 persen.

Durasi waktu kurang lebih tinggal 7 hingga 8 bulan untuk pengerjaannya karena rata-rata pembangunan 40 paket tahap pertama ditargetkan untuk selesai di bulan Juni/Juli 2024.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat