bdadinfo.com

Inilah Jalur Alternatif Jalan Tol Surabaya Malang yang Sering Dilewati Pengendara: Bisa Mangkas Waktu 2 Jam! - News

Inilah Jalur Alternatif Jalan Tol Surabaya Malang yang Sering Dilewati Pengendara: Bisa Mangkas Waktu 2 Jam!/Okezone


- Banyak pengendara yang menggunakan jalan tol untuk memangkas waktu dan mempercepat mobilitas.

Seperti saat menempuh jarak dari Surabaya dan Malang yang merupakan dua kota besar di Jawa Timur.

Namun ternyata ada jalan alternatif yang sering dilewati para pengendara hingga mampu memangkas waktu 2 jam.

Baca Juga: Jadi Kota yang Kerap Dikunjungi Wisatawan, Kota Padang Ternyata Ga Ada Alfamart dan Indomaret, Kok Bisa?

Karena 2 daerah ini memiliki keunggulan masing-masing dari sektor pendidikan dan juga sektor pariwisata.

Tak heran kedua kota besar di Jawa Timur banyak di datangi pengunjung dari berbagai daerah di Indonesia.

Begitu banyak universitas negeri dan swasta serta banyaknya tempat wisata alam dan buatan yang sangat mempesona di 2 kota tersebut.

Baca Juga: Berikut Lowongan Kerja BUMN untuk Lulusan Sarjana: Daftar Perusahaan Beserta Posisi yang Ditawarkan

Jarak antara kota Surabaya dan Malang tidak begitu jauh yakni sekitar 95,5 km dan jarak tempuh melalui jalan darat memakan waktu hingga 4 jam lamanya.

Dilansir Harianhaluan.con dari pu.go.id, kini para pengendara dapat menempuh Surabaya dengan menggunakan jalur alternatif yang bisa memangkas waktu hingga 2 jam banyaknya.

Surabaya Malang sudah ada jalan tol yang bisa menjadi pilihan utama ketika akan melakukan perjalanan dari Surabaya ke Malang.

Baca Juga: Mau Lolos BIN? Download Format Surat Pernyataan 5 Poin Resmi Pendaftaran CPNS 2023 PDF-nya di Sini

Dan kabar gembiranya jalan alternatif ini hanya memakan waktu tempuh hanya sekitar 1-2 jam saja.

Dengan dana yang dihabiskan sekitar Rp 5,97 triliun, Pemerintah telah membangun jalan tol dari Surabaya ke Malang ini.

Panjang dari jalan tol Surabaya tersebut adalah 97 kilometer, dengan melintasi lima wilayah, yaitu Kota Surabaya, Kabupaten Sidoarjo, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Malang, dan Kota Malang.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat