bdadinfo.com

Horee! Jelang Libur Nataru, Total 126 Km Jalan Tol Baru Rangkaian JTTS ini Dioperasikan Gratis oleh Pemerintah: Tahun Baru Siap Test Drive Bebas - News

Ilustrasi salah satu ruas Jalan Tol Trans Sumatera yang dibuka secara gratis di akhir tahun 2023. Sepanjang 126 km tol baru akan dioperasikan secara cuma-cuma menyabut libur Nataru (Instagram: BPJT_PUPR)

- Salah satu proyek pembangunan infrastruktur jalan tol di Indonesia, Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) kembali menunjukkan progresnya.

Menyambut akhir tahun 2023 dimana tiba momen libur panjang Hari Raya Natal dan tahun Baru 2024 (Libur Nataru), sejumlah ruas Jalan Tol Trans Sumatera akan dioperasikan secara gratis.

Setidaknya terdapat 5 (lima) ruas jalan tol rangkaian Jalan Tol Trans Sumatera yang akan dibuka gratis menyambut libur Nataru.

Baca Juga: Sambut Libur Panjang Nataru di Akhir Tahun 2023, 5 Ruas Jalan Tol Rangkaian JTTS ini Dibuka Gratis: Bye-Bye Macet Waktu Holiday!

Kelima ruas jalan tol tersebut memiliki panjang 126 km dan tersebar di beberapa daerah di Pulau Sumatera.

Tentunya jalan tol sepanjang 126 km tersebut dapat dinikmati secara cuma-cuma alias gratis oleh masyarakat.

Lebih lanjut 126 km jalan tol rangkaian Jalan Tol Trasn Sumatera tersebut juga menjadi beberapa ruas yang memang ditargetkan tuntas pembangunannya di tahun 2023 ini.

Baca Juga: JICA Siapkan Dokumen AMDAL dan LARAP, Tol Payakumbuh-Pangkalan di Sumatera Barat Makin Dekat Menuju Pembangunan

Adapun pemerintah sendiri mengoperasikan lima ruas jalan tol bagian dari mega proyek Jalan Tol Trans Sumatera secara gratis guna mendukung kelancaran arus lalu lintas saat libur Nataru.

Diharapkan dengan dibukanya jalan tol baru secara gratis ini dapat membantu mengendalikan volume kendaraan yang melintas.

Disatu sisi, masyarakat juga dapat menikmati libur Nataru melalui jalan tol baru yang baru saja rampung pembangunannya atau hanya sekedar melintas untuk menjajal tol baru tersebut.

 Baca Juga: Pemda Sumatera Barat Wanti-wanti Jepang Soal Pembebasan Lahan Tol Payakumbuh-Pangkalan: Jangan sampai Sengsarakan Masyarakat!

Beberapa ruas jalan tol yang akan dioperasikan secara gratis tersebut saat ini ada yang masih dalam tahap uji coba dan beberapa di antaranya akan dibuka secara fungsional.

Lalu tol mana sajakah dan daerah bagian Pulau Sumatera mana yang beruntung berkesempatan menjajal jalan tol gratis saat libur Nataru, berikut diantaranya:

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat