bdadinfo.com

Catat! Ini Deretan Jurusan yang Jadi Prioritas Pendaftaran CPNS 2024 - News

Ilustrasi ASN. (Tangkap layar Instagram/@cpnsindonesia.id)

- Pendaftaran CPNS 2024 Segera dibuka. Ada sekitar 2.3 juta formasi yang tersedia. Lulusan baru (Fresh Graduate) persiapkan dirimu!

Ada fakta menarik pada Rekruitment CPNS 2024 tahun ini yang akan mengutamkan Fresh Graduate. Pasalnya selama ini perekrutan yang dikhususkan untuk lulusan baru belum banyak dilakukan oleh pemerintah.

Bocoran lainnya, pemerintah akan memprioritaskan Talenta Digital, dimana Rekruitment formasi CPNS 2024 yang akan diperlukan untuk mempercepat digitalisasi.

Baca Juga: Pasca Penutupan Seluruh TPA Sampah, Kapolres Payakumbuh Imbau Masyarakat TetapTenang

Presiden RI, Joko Widodo, mengumumkan secara lansung Formasi CPNS Tahun 2024 Awal Januari 2024 ini.

Hal tersebut juga dikonfirmasi Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Abdullah Anwar Anas.

Dilansir dari akun Instagram @cpnsindonesia.id, berkas Persyaratan CPNS 2024 yang harus dipersiapkan antara lain:

Baca Juga: Mantap! Punya Cadangan Batu Bara Terbesar Ke 2, Ini Sederet Infrastruktur Nasional yang akan Dibangun di Sumsel

  1. Ijazah Terakhir
  2. Kartu Tanda Penduduk
  3. Pas Foto terbaru berlatar merah
  4. Surat Lamaran
  5. Kartu Keluarga
  6. Transkip Nilai

Baca Juga: Resahkan Masyarakat Bungus Padang, Kakak Beradik Diduga ODGJ Dikirim ke RSJ Dr Yaunin

Dokumen lain sesuai dengan ketentuan jenis seleksi dan isntansi yang dilamar. Untuk diketahui, berkas persyaratan dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan formasi yang dilamar.

Nahhh. Apa saja nih jurusan Formasi yang akan jadi prioritas pada Seleksi CPNS Tahun 2024 ini? Berikut daftarnya:

  1. Jurusan Pendidikan
  2. Jurusan Kesehatan
  3. Ekonomi
  4. Sistem Informasi
  5. Hukum

Baca Juga: Asyik! Jalan Tol Pekanbaru-Bangkinang di Riau Akhirnya Rampung 100 Persen, Pelaksanaan Serah Terima Proyek Segera Dilaksanakan

Arah kebijakan Pemenuhan ASN Tahun 2024, fokus pada pelayanan dasar (Guru dan tenaga Kesehatn). Seoptimal mungkin menyelesaikan permasalahan tenaga Non-ASN di instansi Pemerintah.

Pemenuhan tenaga teknis lainnyasesuai sektor prioritas nasionaldan potensi kewilayahan (CPNS dan PPPK)

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat