bdadinfo.com

IKN Serba Termegah! Konstruksi Pembangunan Gedung Kantor Bank Mandiri Segera Dimulai, Kapan Beroperasi Penuh? - News

Proyek Gedung Kantor Bank Mandiri IKN, Kaltim (Freepik)

- Progres pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) masih dalam tahap pengerjaan dan baru akan dimulai, salah satunya pembangunan gedung kantor Bank Mandiri. 

Rencana Pembangunan gedung kantor Bank Mandiri yang akan menjadi termegah di Kalimantan Timur, mulai dibangun pada Februari 2024 menyesuaikan jadwal Jokowi. 

Direktur Jenderal Bina Konstruksi, Yudha Mediawan menyatakan bahwa upaya untuk menggunakan produk berstandar SNI sedang digencar oleh Kementerian PUPR.

Baca Juga: Mengintip Keunggulan Jalan Tol Indrapura-Kisaran! Mobilitas yang Efisien Menyongsong Ramadan

Dalam groundbreaking tahap lima ini, Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN), Bambang Susantono menerangkan bahwa sejumlah proyek akan segera dibangun.

Dengan demikian, Bambang memastikan sejumlah industri perbankan menjadi salah satu yang akan memulai investasinya di progres groundbreaking tahap 5.

Kementerian PUPR sedang memperhatikan 3 pilar utama dalam konstruksi berkelanjutan, yang terbagi dari pilar ekonomi, lingkungan dan sosial. 

Baca Juga: Prinsip dan Aplikasi Teknologi Ramah Lingkungan, Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 245-247 Uji Kompetensi Bab 10

Sebagaimana yang telah tertulis dalam Peraturan Menteri PUPR No. 9/2021 terkait Pedoman Penyelenggaraan Konstruksi Berkelanjutan pada Jumat 11 November di Titik Nol Nusantara, Kalimantan Timur. 

Adapun dokumen yang dibagikan oleh OIKN, industri perbankan yang dijadwalkan akan segera melangsungkan groundbreaking di IKN.

Groundbreaking dalam waktu dekat adalah PT Bank Central Asia Tbk dan PT Bank Mandiri Persero Tbk. 

Baca Juga: Mau Mudik Gratis Pakai Bus dari Kemenhub? Buruan Daftar Hari Ini Jika Ingin Berangkat Tanpa Dipungut Biaya

Informasi sebelumnya bahwa PT Bank Mandiri Persero Tbk berencana untuk melakukan groundbreaking pembangunan kantor barunya di IKN dalam waktu 1–2 bulan ke depan.

Namun, masih dalam tahap perencanaan, Bambang memastikan lokasi kantor baru tersebut yang akan berada di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP).

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat