bdadinfo.com

Sumatera Barat dalam Bahaya! 3 Bencana Alam ini Siap Mengintai Porak-Porandakan Tanah Minang: Tahun 2009 Jangan Terulang Lagi - News

Sumatera Barat menjadi salah satu daerah yang rawan terjadi bencana alam. Setidaknya ada 3 bencana alam ynag mengintai tanah Minang. (Instagram: kemenpupr)

- Provinsi Sumatera Barat merupakan salah satu daerah yang sangat rawan diterpa bencana alam.

Belum lama ini, Sumatera Barat baru saja dilanda bencana alam mulai dari bencana gempa bumi, banjir bandang, tanah longsor, letusan gunung Marapi dan banjir lahar dingin atau banjir galodo.

Sumatera Barat sendiri diintai oleh 3 (tiga) jenis bencana besar yang bisa sewaktu-waktu hadir dan mengancam Sumatera Barat.

Baca Juga: Segera Tuntas! Jalan Tol Kedua yang Hadir di Kalimantan Timur Bakal Rampung Tahun 2024: Konstruksinya Sudah Hampir 90 Persen

Sebagai penafian, artikel ini tidak bermaksud membuat gaduh melainkan untuk menambah pengetahuan masyarakat terkait pentingnya mitigasi bencana alam dan menyadari lingkungan sekitar tempat kita tinggal.

Berikut tiga bencana besar yang mengancam Sumatera Barat dan daerah sekitar yang sewaktu-waktu bisa hadir menimpa tanah Minang serta Pulau Sumatera. 

  1. Megathrust Sumatera 

Pulau Sumatera diketahui menyimpan kekuatan megathrust paling dahsyat di antara wilayah lainnya yang ada di Indonesia.

Baca Juga: Pemda Sulteng Ngotot Realisasikan Mega Proyek, Donggala dan Parigi Moutong Siap Jadi Tuan Rumah Proyek Fantastis: 2 Gunung Siap Diratakan Tanah!

Megathrust sendiri merupakan daerah pertemuan antar lempeng tektonik bumi yang berpotensi memicu gempa kuat dan tsunami dahsyat.

Setidaknya saat ini terdapat 16 megathrust yang mengapung di Indonesia dan enam di antaranya berada di Sumatera.

  1. Banjir Galodo 

Musibah banjir galodo yang melanda Sumatera Barat pada tanggal 11 Mei 2024 telah memporak-porandakan beberapa daerah di Kabupaten Tanah Datar dan kabupaten Agam.

Baca Juga: Jadi Anak Emas Pemerintah, Perusahaan Besar ini Sudah Siap Mengincar Mau Pegang Kendali di Tol Fantastis Jambi yang Rampung di Tahun 2024 ini

Namun, banjir galodo masih menjadi salah satu bencana alam yang bisa sewaktu-waktu hadir dan bencana banjir lahar dingin susulan Gunung Marapi ini dapat memberikan dampak pada sekitar aliran sungai.

Menurut laporan dari tim badan geologi, diketahui masih ada sisa material di atas puncak Gunung Marapi sebanyak kurang lebih ada 1 juta m³.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat