bdadinfo.com

Kegembiraan Surabaya! Rampung 2025, Segera Dibangun Pengerjaan Mega Proyek 2 RSUD Terbesar dan Terlengkap di Jatim Bakal Menampung Lebih 2000 Pasien - News

Baru! Proyek 2 RS Terbesar Jatim (Freepik)

- Kegembiraan Surabaya yang akan membangun dua Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) baru di Kota Pahlawan baru dimulai pengerjaannya. 

Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi mengatakan, rencana proyek dua Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) baru di Kota Pahlawan. 

Dengan penambahan dua rumah sakit di bawah naungan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bertujuan untuk pemerataan pelayanan kesehatan.

Baca Juga: Sejarah Islam di Indonesia, Kunci Jawaban SKI Kelas 9 Halaman 19-21 Uji Kompetensi Bab 1 Kurikulum Merdeka

Rencana pembangunan dua RSUD baru yang akan dimulai konstruksinya tahun 2025 mendatang.

Sedangkan lokasinya, berencana di Surabaya selatan dan utara atau eks Rumah Sakit Lapangan Tembak.

Keterangannya, dengan penambahan dua rumah sakit meningkatkan efisiensi pelayanan kesehatan. 

Baca Juga: Pelabuhan Teluk Tapang jadi Simbol Baru Konektivitas Mega-Strategis yang Akan Mengubah Wajah Ekonomi Pasaman Barat dan Hubungkan Sumbar dengan Dunia

Sebabnya, kini RSUD Soewandhie maupun RSUD Bhakti Dharma Husada (BDH) siap menghadapi jumlah pasien yang amat tinggi.

Pihaknya sudah mencatat, lebih dari 2000 pasien setiap harinya yang berobat ke Poli RSUD Soewandhie dan RSUD BDH Surabaya. 

"Seperti di RSUD Soewandhie itu di Poli-nya, sehari 2000 lebih, di RSUD BDH juga sama," ujar Walikota Eri Cahyadi.

Baca Juga: Georgia Baru Ikut Piala Eropa Langsung ke 16 Besar, Khvicha Kvaratskhelia Ungkapkan Rasa Bangganya

"Tahun depan kita akan membangun lagi dua rumah sakit, di wilayah Surabaya selatan dan yang ada di Surabaya utara," ucap Wali Kota Eri pada Selasa 26 Juni 2024.

Selama jangka 5 tahun Pemkot Surabaya berencana bangun 3 rumah sakit yang terletak di Timur, Selatan dan Utara memasuki dalam RPJMD tersebut. 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat