bdadinfo.com

Fantastis! Dana Pusat Rp478 Miliar Mengucur, Inilah Sederet Daftar Proyek Pembangunan dan Perbaikan Jalan di Sumatera Barat yang Bermunculan - News

Daftar Proyek IJD di Sumatera Barat

- Kabar gembira bagi masyarakat Sumatera Barat kini hadir lagi melalui Program Inpres Jalan Daerah (IJD) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) baru-baru ini.

Pemerintahan pusat menggelontorkan dana pusat bernilai fantastis untuk masyarakat yang berada di Provinsi Sumatera Barat.

Dana pusat senilai Rp478,6 Miliar telah dikucurkan melalui program IJD yang digunakan untuk meningkatkan kualitas jalan di berbagai daerah di Sumbar.

Baca Juga: Subang Mendunia! Segera Dimulai Konstruksi Mega Proyek Besar Pelabuhan Baru dan Terluas demi Memajukan Dunia Logistik Se-Asia Tenggara

Dana ini siap membenahi jalan-jalan di berbagai daerah di Sumbar, membawa angin segar bagi kelancaran mobilitas dan geliat ekonomi.

Tak menunggu lama, proyek-proyek pembangunan dan perbaikan mulai bermunculan.

Pemerintah provinsi Sumbar telah merilis daftar proyek yang akan dikerjakan dengan total alokasi dana dibagi menjadi 3 kategori.

Kategori tersebut antara lain jalan-jalan yang cantik dengan dana kurang dari Rp15 miliar, jalan-jalan mulus dengan dana Rp15 miliar sampai Rp50 miliar, dan jalan utama yang makin mulus dengan dana lebih dari Rp50 miliar.

Baca Juga: Indonesia Kembali Berduka! Bekas Tambang Ilegal di Sekitar Lokasi Ibu Kota Nusantara Memakan Korban Jiwa Karena Berbahaya Bagi Kesehatan Manusia

1. Jalan-jalan cantik dengan dana kurang dari Rp15 miliar

Setidaknya terdapat 3 jalan yang diperbaiki menggunakan dana masing-masing kurang dari Rp15 miliar untuk proyek IJD.

Berikut detailnya:

- Jalan Ekowisata Bukit Cambai: Siap memanjakan para pecinta wisata alam dengan akses jalan yang mulus senilai Rp7,4 miliar

- Jalan Bawan Tuo - Padang Bio Bio: Perjalanan ke Padang Bio Bio akan semakin nyaman dengan dana Rp11 miliar

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat