bdadinfo.com

Saingi Freeport, Timbunan Emas dan Tembaga Melimpah di Jawa Timur Tersimpan di Kabupaten Ini - News

Tambang bawah tanah emas dan tembaga Jawa Timur (merdekacoppergold.com)

- Belum banyak yang tahu jika Jawa Timur ternyata menyimpan sumber daya mineral yang melimpah tak kalah dari Freeport.

Jawa Timur dikonfirmasi menyimpan timbunan emas dan tembaga terbesar kelas dunia.

Tambang bawah tanah emas dan tembaga ini merupakan Proyek Tembaga Tujuh Bukit yang berlokasi di Banyuwangi, Jawa Timur.

Baca Juga: Sumbar Sang Pulau Emas! Punya Harta Karun Emas Murni yang Sangat Melimpah Bisa Menghasilkan 50 Kg Jika Diuangkan Sekitar Rp25 Miliar Setiap Hari

Proyek Tembaga Tujuh Bukit dinobatkan menjadi proyek tembaga terbesar di dunia yang masih dalam fase produksi.

Proyek ini diperkirakan akan memproses sekitar 24 juta ton bijih per tahun.

Dari situ akan dihasilkan lebih dari 110.000 ton tembaga dan 350.000 ounces emas per tahunnya.

Baca Juga: Analisis Informasi dalam Sejarah Bahasa Indonesia, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 6 Halaman 17 Kurikulum Merdeka

Indikasi sumber daya mineral pada Proyek Tembaga Tujuh Bukit dikabarkan meningkat pada tahun 2024.

Peningkatan pada sumber daya mineral terindikasi meningkat dari 442 juta ton menjadi 755 juta ton.

Hal ini membuat proyek ini memiliki kandungan tembaga hingga 8,2 juta ton serta 27,9 juta ounces emas.

Baca Juga: Lampung Menakjubkan! Punya Harta Karun Tak Terbatas di Pulau Sumatera, Titik Lokasi Terletak di 11 Kabupaten Paling Diincar Oleh Pemburu Mancarnegara

Demi melakukan studi kelayakan terperinci hingga eksplorasi ini, Merdeka Copper Gold bahkan menghabiskan investasi hingga 176 juta dolar sejak tahun 2018.

Tak sia-sia, pengembangan tambang bawah tanah emas dan tembaga di Jawa Timur ini disebut memiliki manfaat ekonomi yang tinggi dan berumur panjang.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat