bdadinfo.com

Gempar! 16 Kabupaten di Sumatera Utara ini Siap Bersatu Dirikan 3 Provinsi Baru, Ternyata Prosesnya Sudah sampai Sejauh ini - News

Ilustrasi diskusi pemekaran wilayah Sumatera Utara oleh 16 kabupaten menjadi 3 provinsi baru di Pulau Sumatera. (Dok: Pemko Medan)

- Pulau Sumatera menjadi salah satu wilayah atau pulau di Indonesia yang paling luas wilayahnya.

Pulau Sumatera bahkan termasuk salah satu pulau terbesar yang ada di dunia. Saat ini, terdapat 10 provinsi yang ada di pulau yang juga dikenal dengan nama Andalas ini.

Salah satu provinsi terbesar di antara 10 provinsi yang ada di Pulau Sumatera adalah Sumatera Utara.

Baca Juga: 5 Provinsi Baru ini Siap Dimekarkan dalam Waktu Dekat, Sumatera Utara Paling Banyak Kehilangan Daerahnya: Untung Atau Rugi?

Provinsi Sumatera Utara yang beribukotakan Kota Medan ini dikabarkan akan dikerucutkan wilayahnya sehingga akan muncul 3 (tiga) provinsi baru dari daerah yang terkenal dengan Danau Tobanya ini.

Diketahui, setidaknya terdapat 16 kabupaten di Provinsi Sumatera Utara ini yang diisukan siap bersatu dan membentuk tiga provinsi baru hasil pemekaran.

Adapun proses pemekaran wilayah ini diketahui masih sebatas usulan dan perencanaan. Berikut tiga provinsi baru yang diusulkan akan dimekarkan dari Provinsi Sumatera Utara.

Baca Juga: Sangar! 2 Putra Minang Pangkat Bintang Dua Pegang Pandam Strategis di Indonesia: Mayor Jenderal Banggakan Sumatera Barat

  1. Provinsi Tapanuli 

Provinsi Tapanuli menjadi daerah pertama yang diusulkan akan dimekarkan dari Provinsi Sumatera Utara.

Setidaknya ada enam kabupaten dan kota bagian dari Sumatera Utara yang akan bergabung dengan Provinsi Tapanuli ini, antara lain:

Kabupaten Tapanuli Utara, Kabupaten Tapanuli Tengah, Kabupaten Toba, Kabupaten Samosir, Kabupaten Humbang Hasundutan dan Kota Sibolga.

Baca Juga: Jembatan Megah Terbaru Sepanjang 340 Meter di Kalimantan Timur ini Siap Hadir di Tahun 2024: Sebelum Agustus Sudah Beres!

Rencananya Ibu kota Provinsi Tapanuli akan berada di Kota Sibolga atau di Kecamatan Borong-Borong.

  1. Provinsi Sumatera Tenggara 

Provinsi Sumatera Tenggara menjadi daerah kedua yang juga diusulkan akan dimekarkan dari Provinsi Sumatera Utara. 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat