bdadinfo.com

5 Kota Terbesar di Sumatera Utara, Salah Satunya Didominasi oleh Orang Minang, Sumatera Barat - News

Gedung Lonsum di salah satu sudut kota Medan, Sumatera Utara

- Provinsi Sumatera Utara (Sumut) merupakan salah satu provinsi penting di Pulau Sumatera yang keberadaannya menjadi salah satu tulang punggung perekonomian di pulau yang lokasinya paling barat Indonesia tersebut.

Provinsi Sumatera Utara juga dikenal sebagai provinsi yang memiliki kabupaten atau kota terbanyak di Pulau Sumatera karena wilayahnya yang sangat luas dengan total 33 kab/kota.

Berikut merupakan lima kota terbesar di Sumatera Utara yang salah satunya dari wilayah tersebut dalam beberapa sektor ternyata didominasi oleh etnis Minang atau orang-orang dari Sumatera Barat:

Baca Juga: Dijuluki sebagai 'Danau di Atas Danau', Ini Fakta Menarik dari Danau Sidihoni yang Terletak di Pulau Samosir

1. Tanjung Balai

Kota Tanjung Balai merupakan kota terpadat kelima di Provinsi Sumatera Utara. Wilayah yang berada di tepi Sungai Asahan yang menjadi sungai terpanjang di Sumut tersebut terpaut 186 km dari Ibu Kota provinsi, yakni Medan.

Kota ini sempat menjadi kota terpadat di Asia Tenggara dimana 40 ribu orang mendiami kota tersebut dan hampir sebanyak 20 ribu orang tinggal dalam setiap satu kilometernya.

Baca Juga: Mengulas Keindahan dan Makna Tari Suku Melaut Teluk Meranti dari Kabupaten Pelalawan, Riau

2. Padang Sidempuan

Kota yang akrab dengan buah salak tersebut berada di wilayah Tapanuli dan menjadi kota persimpangan di wilayah barat untuk menuju kota Medan, Sibolga dan Padang, Sumatera Barat.

Masyarakat Padang Sidempuan banyak berprofesi sebagai petani diarea persawahan dan juga perkebunan.

Baca Juga: Sah, KUA-PPAS APBD Tahun 2024 Resmi Disetujui Pemko dan DPRD Kota Padang

3. Pematang Siantar

Berjarak 128 km dari kota Medan, Pematang Siantar menjadi kota penunjang wisata Danau Toba.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat